iklan Sarmuji (Dua dari kiri) diapit Sy Fasha, Haris dan Cek Endra saat acara Rapat Pleno Diperluas DPD I Golkar Provinsi Jambi, Minggu (24/11), kemaren.
Sarmuji (Dua dari kiri) diapit Sy Fasha, Haris dan Cek Endra saat acara Rapat Pleno Diperluas DPD I Golkar Provinsi Jambi, Minggu (24/11), kemaren. (Ist For Jambiupdate)

Seperti yang disampaikan Ketua Harian DPD I Golkar Jambi, Sy Fasha. Dia mengatakan, jika Dirinya berharap partai Golkar ini bisa memberikan dukungan kepada kadernya yang benar-benar punya peluang menang paling besar di Pilgub Jambi kali ini.

“Partai biasanya mendahulukan hasil survey. Partai Golkar tentu akan mendukung kadernya yang hasil survey tertinggi nanti,” bebernya.

“Survei menjadi acuan bagi Gokar. Jadi yang melakukan survey internal itu adalah pihak DPP bukan DPD,” tukasnya.

Hal senada juga disampaikan oleh Bupati Merangin Al Haris yang juga salah satu kandidat Bakal Calon Gubernur Jambi. Dia mengatakan, jika sangat setuju dengan apa yang ditegaskan oleh Plt Ketua Golkar Jambi yang baru ini.

“Kita berharap DPP harus netral melihat keinginan masyarakat. Sehingga tidak terkesan partai Golkar ini milik salah seorang,” katanya.


Berita Terkait



add images